Kabarmancing.com – Masih racikan umpan dari Kroto Ikan kali ini produk HiPro untuk mancing ikan lele. Penggunaan HiPro dari Kroto Ikan bisa menggunakan HiPro 7, HiPro 9 maupun HiPro 10 dan ditambah bahan-bahan lainnya. Berikut cara meraciknya :
Bahan – bahan:
- 1 Bungkus HiPro 7 atau HiPro 9 atau HiPro 10
- 1 – 2 Siung Bawang Putih Ukuran Sedang (Dihaluskan)
- 1/2 Sendok Vanili Bubuk
- 1 Telor Bebek Mentah
Cara membuatnya:
- Aduk hingga rata semua bahan
- Agar lebih maksimal, gunakan umpan BOOM HiPro 5 sebagai bandulan untuk mengumpulkan ikan dan umpan siap digunakan. Selamat mencoba.(krotoikan.com/foto:dok.kroto ikan)
Related Posts
Ipank Benjol : Buka Seminggu 2 Kali, Sabtu Gaplean, Minggu Spesial Lomba
Asiknya Mancing Pinggir Laut, Biayanya Murah Meriah
Info Produk : Tegek Captain Gold Label ‘Samadar’ Size 540-6 Sect, Size 630-7 Sect, Untuk Garongers
Ikut Yuk, Fishing Event Menuju 19 Tahun Umpan Djempol ‘Umpan Dari Masa ke Masa’
Umpan Air Tawar : Racikan ‘Umpan Djumput’ Bang Aji Tim Djempol, Terbukti Efekftif
No Responses