Kabarmancing.com – Masih mengulas umpan pancing untuk ikan mas. Kali ini bahan-bahan yang dibutuhkan untuk meraciknya mudah didapat di toko pancing. Setelah bahan-bahan dibeli selanjutnya persiapan untuk meraciknya. Berikut ulasannya :
Bahan – bahan :
- 1 Kaleng Deho
- 5 Telur Bebek (Ambil Kuningnya)
- 1 Ons Kroto
- 1 Sachet Susu Bubuk Putih Dancow
- 2 Lembar Daun Pandan
- 3 Sachet Kinoy Cristal
Cara membuatnya :
- Langkah pertama, masukan deho ke dalam wadah dan aduk hingga halus merata
- Campurkan dengan kuning telur bebek
- Masukan juga susu bubuk sachet
- Kemudian campur semuanya hingga tercampur rata
- Tambahkan kroto
- Aduk lagi hingga tercampur rata
- Masukan ke dalam plastik atau wadah kemudian kukus selama 20 menit
- Umpan mancing ikan mas baru siap untuk digunakan.
Selamat mencoba.(umpanikan123.blogspot.com/foto:kabarmancing.com)
Related Posts
Hampala : Bisa Bikin Patah Kail, Ada Baiknya Pagi & Sore Mancing Hampala
Kabarmancing Channel : ‘Indonesia Masato Merdeka’ by Ronson Fishing & IMM
HUT Ke-6 JMI, Gelar Panen Raya Budidaya Nila, Santunan Yatim, Fakir Miskin & Lansia
Datangi 4 Kota, Diva Fishing Perkenalkan Diva Umpan Kinoy & Essen Diva 3ml
Event Paling Edan Vol. 3 ‘Warok Edan feat Bayu Mandiri’ Induk Naik 82 Ekor
No Responses